Sabtu, 31 Oktober 2009
UNGUENTUM
R/ Salep 2 – 4 10
Adde
Dysfungal cr 1 tube
M f da S u e
Pro: Anna
Unguentum. Salap adalah sediaan setengah padat yang mudah dioleskan dan digunakan sebagai obat luar. Bahan obat harus larut atau terdispend homogen dalam dasar salep yang cocok.
Pemerian Tidak boleh berbau tengik.
Kadar kecuali dinyatakan lain dan untuk salap yang mengandung obat keras atau obat narkotik , kadar bahan obat adalah 10 %.
Dasar salap. Kecuali dinyatakan , sebagai bahan dasar digunakan Vaselin putih . Tergantung dari sifat bahan obat dan tujuan pemakaian, dapat dipilih salah satu bahan dasar berikut:
- Dasar salep senyawa hidrokarbon Vasellin putih, vaselin kuning atau campurannya dengan malam putih, dengan Malam kuning atau senyawa hidrokarbon lain yang cocok.
- Dasar salep serap lemak bulu domba : campuran 8 bagian kolesterol
3 bagian stearik alcohol 8 bagian malam putih dan 8 bagian vaselin putih :
campuran 30 bagian Malam kuning dan 70 bagian Minyak Wijen.
- Dasar salap yang dapat dicuci dengan air. Emulsi minyak dan air.
- Dasar salap yang dapat larut dalam air Polietilenglikola atau campurannya.
Homogenitas jika dioleskan pada sekeping kaa atau bahan transparan lain yang cocok, harus menunjukkan susunan yang homogen.
( Anonim, 1997, Farmakope Indonesia, Edisi III hal 33 ).
Penandaan pada etiket harus juga tertera : “ obat luar “.
I. KETERANGAN
- Resep standar salep 2 - 4
- sulfur praecipetatum / belerang endap mempunyai sifat germisida, fungisida, parasitisida dan juga mempunyai efek keratolitika.
Hal yang perlu diperhatikan: hindarkan kontak dengan mata, mulut dan mukosa.
- Asam salisilat. Mempunyai sifat keratolitik, yang dapat melunakkan kulit sehingga dapat melunakkan kulit sehingga dapat membantu penyerap obat lain dan fungsida yang lemah.
Efek yang tidak diinginkan; iritasi kulit.
( Anonim,1997, Kompendia Obat Bebas hal 95 )
- Kelarutan As. Salicilat ; larut dalam 550 bagian air dan dalam 4 bagian etanol. FI ed III hal 56.
- Kelarutan Sulfur Praecipetatum praktis tidak larut dalam air,sanat sukar larut dalam etanol. FI Ed III hal 591.
- Dysfungal cr 1 tube berisi…………………………………. , kemasan …………………
- Dilihat dalam persediaan ada atau tidak atau perlu di loko
II. JUMLAH BAHAN
Lihat resep dengan seksama
- As. Salicilat =
- Sulfur Praecipetatum =
- Vaselinum Album ad 10 = 10 – ( + ) = g
- KETOKONAZOLE cream =
III. CARA PEMBUATAN
- INGAT! peraturan salep dan kelarutan bahan
-
-
-
-
IV. KHASIAT :
V. KESIMPULAN
Sebagai obat anti gatal /obat gatal-gatal ( Pruritus ) yang disebabkan karena jamur dan bakteri
Rasa gatal adalah suatu sensasi yang rumit, dapat disebabkan oleh gangguan fisiologis atau psikologis yang belum sepenuhnya dapat dimengerti.
Penyebab : Sengatan serangga, biang keringat, biduren atau kaligata, alergi kulit atau eksim juga karena jamur. ( Kelainan primer pada kulit ).
Gejala : rasa gatal, kulit kadang-kadang kecil atau bintil besar dan kulit melepuh.
Komplikasi : karena gatal maka penderita akan menggaruk. Akibat ini terjadi komplikasi atau penyakit sebagai berikut: kulit lecet dan berdarah, timbul infeksi oleh bakteri. ( Kompendia 109 ).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar